Adadap (Lampung)

Adadap atau kembang telur, yang dibuat dari batang pisang yang dipotong, diletakkan pada tempat peludah dan kuningan yang besar dan dihiasi. Telur-telur yang telah diwarnai dan diberi bendera-bendera kecil ditancapkan pada potongan batang pisang. Adadap ini digunakan pada upacara adat cukuran anak.

Sumber:
Hadikusuma, Hilman, dkk. 1978. Adat Istiadat Derah Lampung. Jakarta: Proyek Penelitian dan Pencatatan Kebudayaan Daerah Departemen Pendidikan dan Kebudayaan.
Cara Pasang Tali Layangan agar Manteng di Udara
Topeng Monyet
Keraton Surosowan

Archive